Daftar Isi di Artikel ini [Tampil]
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
Projek Pembuatan Sabun Cuci Piring
- Amati video di atas
- lalu buatlah laporan sementara yang terdiri dari
- Judul percobaan:
- identitas:
- tujuan percobaan
- alat dan bahan
- langkah percobaan
- hasil pengamatan
- analisa data
- kesimpulan
Format Laporan Sementara
Pembuatan Sabun Cuci Piring
Identitas : Nama Kelompok
Kelas
Tanggal : (diisi tanggal saat percobaan)
Tanggal : (diisi tanggal saat percobaan)
Tujuan : 1. untuk mengetahui prosedur pembuatan sabun cuci piring
2. untuk mengetahui kualitas sabun cuci piring
Alat dan Bahan : (isi alat dan bahan dari video)
Langkah Percobaan : (isi langkah percobaan dari video)
Hasil pengamatan :
1. Sifat Fisika bahan yang diamati
2. SIfat Kimia bahan yang diamati
3. Perubahan fisika dan kimia yang terjadi
Analisa Data :
1. Analisa Produk
Sifat produk yang dihasilkan
Kualitas produk (kekentalan, warna, bau, busa, dan daya bersih apakah sudah memenuhi standar penjualan)
2. Analisa Ekonomi
Biaya Produksi = (harga bahan + harga operasional + harga jasa)
Persentase Keuntungan = diisi berapa persen keuntungan yang diinginkan
Harga Jual = Biaya Produksi + (persentase keuntungan x biaya produksi)
Kesimpulan
kesimpulan berisi 1. cara membuat sabun cuci piring
2. Kualitas produk yang dihasilkan
3. harga jual perbotol
Silahkan beri komentarnya